Cara Mengedit Pengalaman Kerja Pencari Kerja dalam Portal Karier
Cantumkan berbagai pengalaman kerja Anda — baik penuh waktu, paruh waktu, magang, freelance, maupun kerja sukarela. Silakan tambahkan sebanyak mungkin pengalaman sesuai kebutuhan! 1. Masuk ke portal karir menggunakan email dan kata sandi terdaftar ...