Cara Admin Mengelola Artikel dalam Portal Karier

Cara Admin Mengelola Artikel dalam Portal Karier

1. Buka dan masuk ke tautan Portal Karier Anda. (contoh: https: //yourcareerportalink.com/).

2. Setelah masuk, buka Menu Bar Anda dan Klik "Artikel".

3. Di Halaman Manajemen Artikel, Anda akan dapat melihat semua artikel yang saat ini tersimpan di platform, baik yang sudah diterbitkan, belum diterbitkan, atau yang masih dalam tahap pengerjaan.


4. Jika artikel saat ini sudah diterbitkan atau berstatus "Aktif", menu pengaturan akan menampilkan opsi: "Ubah ke Draf" apabila Anda ingin membuat artikel ini tidak bisa dibaca oleh publik.


5. Jika artikel masih berupa draf, menu akan menampilkan: "Aktifkan Artikel". Silakan aktifkan artikel apabila anda merasa sudah siap untuk dibaca oleh kalangan publik.

IdeaTIPS : Gunakan status "Draf" apabila Anda ingin membagikan tugas dengan anggota tim yang lain (misalkan ingin 2 orang berkontribusi dalam 1 artikel yang sama) atau ingin menyelesaikan artikel ini di waktu yang lainnya.
    • Related Articles

    • Cara Admin Mengelola Halaman "Tentang Kami" dalam Portal Karier

      Membuat halaman 'Tentang Kami' yang efektif sangat penting untuk menyajikan narasi yang menarik tentang organisasi Anda. Dalam panduan ini, kita akan mempelajari cara mengelola halaman tersebut, menciptakan keterlibatan dengan audiens dan ...
    • Mengelola Artikel sebagai Pemberi Kerja dalam Portal Karier

      Salah satu cara terbaik untuk menambah nilai dan meningkatkan citra perusahaan Anda adalah dengan menjadi kontributor artikel. Anda dapat dengan mudah membuat artikel sehingga para siswa dapat membaca dan memahami lebih banyak tentang perusahaan ...
    • Cara Admin Menyetujui atau Menolak Akun Pencari Kerja dalam Portal Karier

      Sebagai Admin Portal Karir, anda memainkan peran penting dalam mengelola akun Anda. Panduan singkat ini menguraikan langkah demi langkah untuk menavigasi aspek penting dalam menjaga integritas akun Anda. Anda harus masuk sebagai Admin portal untuk ...
    • Cara Admin Menambahkan Artikel dalam Portal Karier

      1. Buka dan masuk ke tautan Portal Karier Anda. (contoh: https: //yourcareerportalink.com/). 2. Setelah masuk, buka Menu Bar Anda dan Klik "Artikel". 3. Setelah berada di dalam Halaman Artikel, klik tombol "Tambahkan Artikel" di sebelah kanan atas ...
    • Cara Pemberi Kerja Menambahkan Artikel dalam Portal Karier

      Membagikan artikel tentang budaya perusahaan, rekrutmen, dan topik terkait kepada mitra sekolah membantu pemberi kerja menarik talenta dengan menampilkan nilai serta peluang yang ditawarkan kepada para pencari kerja. Hal ini juga memperkuat hubungan ...